Judul : Tijan Darari syarh Qatr al-ghaits
pengarang : -syarah : Imam nawawi Al-bantani
- matan : imam abi al-laits
bahasa : arab, jawa pegon
penerbit : taha putra
fan : ilmu tauhid
kitab tijan darari sendiri merupakan kitab karangan imam nawawi dalam ilmu tauhid yang mensyarahi kitab qatr al-ghaits fi masail abi al-laits.
dalam kitab ini menggunakan tanya jawab sebagai metode penulisannya, sehingga labih memudahkan murid dalam mempelajari dan memahami makna dalam kitab ini.
kitab tijan darori sendiri menjadi salah satu materi pembelajaran di berbagai pondok pesantren di indonesia.
bagi yang menginginkanya bisa di download disini:
download
pengarang : -syarah : Imam nawawi Al-bantani
- matan : imam abi al-laits
bahasa : arab, jawa pegon
penerbit : taha putra
fan : ilmu tauhid
kitab tijan darari sendiri merupakan kitab karangan imam nawawi dalam ilmu tauhid yang mensyarahi kitab qatr al-ghaits fi masail abi al-laits.
dalam kitab ini menggunakan tanya jawab sebagai metode penulisannya, sehingga labih memudahkan murid dalam mempelajari dan memahami makna dalam kitab ini.
kitab tijan darori sendiri menjadi salah satu materi pembelajaran di berbagai pondok pesantren di indonesia.
bagi yang menginginkanya bisa di download disini:
download
4 Comments
This comment has been removed by a blog administrator.
ReplyDeleteMohon maaf sekali karena kami tidak menerima komentar spam, maka sangat terpaksa sekali kami hapus, mohon maklumnya. terima kasih
ReplyDeleteTerima kasih.... Ijin doenlodow
ReplyDeleteoke
Deletekomentar spam akan segera kami hapus, mohon maklumnya. terimakasih